Karya klasik
Amerika karangan Mark Twain ini merupakan sekuel buku Petualangan Tom Sawyer.
Huckleberry Finn si gelandangan diangkat anak oleh Nyonya Janda dan dididik
menjadi orang terhormat. Tapi Huck tidak betah dengan segala tata krama yang
dianggapnya terlalu kaku. Ditambah dengan kedatangan kembali ayahnya yang
pemabuk, Huck memutuskan untuk kabur.
Baca Juga
Dimulailah
petualangan Huck bersama Jim, seorang budak negroyang juga sedang melarikan
diri. Mereka berlayar menyusuri Sungai Mississippi, bertemu dengan orang-orang
baru, dan berkali-kali lolos dari maut.
Detail Buku:
Judul: Petualangan Huckleberry Finn
Penulis: Mark Twain
Penerjemah: Djokokelono
Penerbit: Kepustakaan Populer
Gramedia, 2016
ISBN: 978-602-424-069-1
Bahasa: Indonesia
Jumlah halaman: 396 halaman
Itulah sekelumit sinospis yang diangkat dalam novel “ Petualangan Huckleberry
Finn “, karya terbaru Mark Twain. Untuk mendownload novel “ Petualangan
Huckleberry Finn “ karya Mark Twain silahkan klik di sini.
Terima kasih telah membaca “ Petualangan
Huckleberry Finn “, untuk ebook, buku, novel dan karya menarik yang lainnya,
silahkan kunjungi di sini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar